Search for collections on Digital Blue Ocean

Sistem Penilaian Sidang Komprehensif Tugas Akhir Skripsi dan Tesis Berbasis Yii Framework Menggunakan Business Intelligence Methodology

Nurhaeni, Tuti and Handayani, Indri and Nurcahya, Ridwan Akbar and Rifaldi, Andi (2020) Sistem Penilaian Sidang Komprehensif Tugas Akhir Skripsi dan Tesis Berbasis Yii Framework Menggunakan Business Intelligence Methodology. Technomedia Journal (TMJ), 5 (1). pp. 1-15. ISSN 2528-6544

[img] Text
2960.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penilaian penguji sangat penting dalam memberikan suatu keputusan pada setiap peserta didik. Universitas Raharja selaku penyelenggara institusi pendidikan tinggi di bidang Sains dan Teknologi terus berusaha meningkatkan kualitas dan mutu pendidikan dan pelayanan terhadap peserta didik atau mahasiswa dalam inovasi Sistem Informasi yang berkembang pesat, salah satunya adalah PESSTA+ (Penilaian Sidang Skripsi dan Tugas Akhir Plus) adalah sistem penilaian Pengujian sidang mahasiswa Sarjana dan Pascasarjana yang memberikan kemudahan dalam menginput nilai Sidang Akhir mahasiswa Sarjana dan Pascasarjana. Pada Permasalahan kali ini adalah Penguji harus berhati-hati untuk menginput nilai sidang akhir tesis yang saat ini menggunakan aplikasi Microsoft Excel. Tujuan dari Penelitian ini adalah merancang suatu aplikasi untuk penginputan nilai sidang akhir skripsi dan tesis berbasis Online. Penelitian ini menggunakan metode Analisis SWOT dan Studi Pustaka. Dan pada Hasil Penelitian pada Penelitian ini yaitu sebuah sistem Penilaian Penguji Sidang Akhir yang terdapat pada website PESSTA+ berbasis Yii Framework yang diharapkan bisa mempermudah penguji sidang akhir pada Universitas Raharja.

Item Type: Article
Subjects: General > Business Intelligence
General > PESSTA+
General > Yii Framework
Depositing User: Admin Digital Blue Ocean
Date Deposited: 17 Jul 2023 01:13
Last Modified: 17 Jul 2023 01:13
URI: http://dbo.raharja.ac.id/id/eprint/2029

Actions (login required)

View Item View Item